Bengawan Solo

Bengawan Solo
Riwayatmu ini
Sedari dulu jadi
Perhatian insani

Musim kemarau
Tak berapa airmu
Di musim hujan
Air meluap sampai jauh

Mata airmu dari Solo
Terkurung Gunung Seribu
Air mengalir sampai jauh
Akhirnya ke laut

Yaitu perahu
Riwayatnya dulu
Kau berjalan-jalan cinta
Lalu kita naik perahu

Bengawan Solo
Riwayatmu ini
Sedari dulu jadi
Perhatian insani

Musim kemarau
Tak berapa airmu
Di musim hujan
Air meluap sampai jauh

Mata airmu dari Solo
Terkurung Gunung Seribu
Air mengalir sampai jauh
Akhirnya ke laut

Itu perahu
Riwayatnya dulu
Kau berjalan-jalan cinta
Lalu kita naik perahu
Lalu kita naik perahu
Lalu kita naik perahu

Curiosités sur la chanson Bengawan Solo de Anneke Gronloh

Sur quels albums la chanson “Bengawan Solo” a-t-elle été lancée par Anneke Gronloh?
Anneke Gronloh a lancé la chanson sur les albums “Anneke Grönloh With Orchestra By Ger Van Leeuwen”, “So Long!” en 1962, “Asmara” en 1967, et “Koleksi Klasik” en 2008.

Chansons les plus populaires [artist_preposition] Anneke Gronloh

Autres artistes de Axé