Melati Dari Jaya Giri

Melati dari Jaya Giri
Ku terbawa keindahan kenangan
Hari-hari peluh di mataku
Tatapan yang lembut dan penuh kasih

Ku ingat di malam itu
Kau beri daku senyum kedamaian
Hadiahkan ku dalam dekapan
Dan ku biarkan kau kecup bibirku

Mentari kelak kan tenggelam
Kelak kan datang dingin mencekam
Harapan ku minta kan terang
Pemberi sinar dalam hatiku

Ku ingat di malam itu
Kau beri daku senyum kedamaian
Mungkinkah akan tinggal kenangan
Jawabnya tertiup di angin lalu

Mentari kelak kan tenggelam
Kelak kan datang dingin mencekam
Harapan ku minta kan terang
Pemberi sinar dalam hatiku

Ku ingat di malam itu
Kau beri daku senyum kedamaian
Mungkinkah akan tinggal kenangan
Jawabnya tertiup di angin lalu
Jawabnya tertiup di angin lalu

Chansons les plus populaires [artist_preposition] Dewi Yull

Autres artistes de Asian pop