Khayalan Tingkat Tinggi

Nazril Irham

[Lirik "Khayalan Tingkat Tinggi"]

[Verse 1]
Awal ku melihat
Kuyakin ini bukanlah yang biasa
Mengagumkan
Melemahkan aku melihat tatap matanya

[Verse 2]
Garis tawanya
Waktu berhenti apabila ku memandangnya
Mengagumkan
Melemahkan aku melihat tatap matanya

[Chorus]
Khayalan ini setinggi-tingginya
Seindah-indahnya
Tempatku memikirkannya
Bila ku dapat kusimpan wajahnya
Memegang indahnya
Berpura memilikinya

[Bridge]
Yang kunanti
Saat memegang tangannya
Sampai nanti
Tetap memegang tangannya

[Instrumental]

[Chorus]
Khayalan ini setinggi-tingginya
Seindah-indahnya
Tempatku memikirkannya
Bila ku dapat kusimpan wajahnya
Memegang indahnya
Berpura memilikinya

Curiosités sur la chanson Khayalan Tingkat Tinggi de Noah Band

Quand la chanson “Khayalan Tingkat Tinggi” a-t-elle été lancée par Noah Band?
La chanson Khayalan Tingkat Tinggi a été lancée en 2022, sur l’album “Bintang di Surga”.
Qui a composé la chanson “Khayalan Tingkat Tinggi” de Noah Band?
La chanson “Khayalan Tingkat Tinggi” de Noah Band a été composée par Nazril Irham.

Chansons les plus populaires [artist_preposition] Noah Band

Autres artistes de